SELAMAT DATANG DI WEB BLOG MA AL-FALAAHIYAH | INFO: Menu Cetak Kartu Siswa Online Telah dibuka

RAPAT PERENCANAAN PELEPASAN SISWA SISWI AL-FALAAHIYYAH

Dokumentasi kegiatan rapat Selasa/14/06/22



Hai hai sobat Fawy. Duh sedih banget nih kelas IX sama kelas XII udah pada lulus aja. 

Di hari Selasa kemarin tepatnya tanggal 14 juni 2022, pengurus OSIS bersama perwakilan dewan guru mengadakan rapat untuk persiapan Acara Pelepasan Siswa Siswi kelas IX dan XII dari AL-FALAAHIYAH.

Rapat dibuka langsung oleh Pak Sapari Al-Ghifari dan dilanjut oleh Bu Rifa selaku moderator rapat kali ini.

OSIS MA bekerjasama dengan OSIS MTs untuk sama-sama menyukseskan acara pelepasan siswa siswi tahun 2022 ini.

Hasil rapat diperoleh dengan Abu Yusup sebagai ketua pelaksana acara, dan pemilihan anggota untuk beberapa divisi acara.

Semoga acara dapat berjalan dengan lancar dan sesuai dengan yang kita harapkan.

See you next time Sobat.



Post a Comment

Berikan komentar yang membangun.
Terimakasih!

Lebih baru Lebih lama